BRIMOB PANIAI MEMUKUL YULIANUS YEIMO DAN TINGGAL MATI
Seorang guru di Kabupaten Paniai bernama Yulianus Yeim usia 46 tahun di
Pukul Babak belur oleh Brimob Paniai Tanggal 24 November 2011 sekitar
Pukul,15,00 WIT di ujung lapangan Kogekotu/awabutu Eanrotali Paniai
Papua.
Pukulan dengan Popr senjata oleh Brimob membuat Yulianus
Yeimo mengalami hidung patah dan mengeluarkan darah serta dar mulut
mengalir darah seperti air karena dada di tending dan rahang retak,lidah
hamper putus.Mohon teman teman cari solusi karena hingga hari ini
Polisi/Brimob dan TNI masih melakukan penyisiran ke rumah,rumah
mengambil parang, kampak, pisau, busur,panah.Masyarakat mengalami
kesulitan kerja dan mencari kayu bakar,banyak telah mengungsi karena
takut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar